Model Waist bag Pria Branded Made In Indonesia Yang Keren Abis

Waist bag adalah salah satu hal yang kini juga digunakan oleh pria. Waist bag digunakan oleh pria untuk keperluan yang memang didasari keamanan. Jadi berbeda dengan ransel, yang ditaruh di belakang akan membuat gampang diambil oleh pencuri. Maka waist bag menjadi pilihan yang tepat karena posisinya ditaruh di depan. Apalagi kini waist bag juga sudah menjadi bagian dari fashion pria juga. Nah, waist bag jika dahulu memang benar ditaruh di pinggang. Namun kini ada fashion untuk pria dimana waist bag dijadikan sling bag juga. Sehingga lebih modern dan juga trendy. Model waist bag yang bisa anda pilih dari berbagai merek Indonesia akan cocok untuk anda. Bahkan bahan atau material yang berkualitas menjadikan waist bag branded asal Indonesia ini jadi terkenal. Berikut daftar model waist bag branded made Indonesia yang keren abis.

Waist Bag Merek Visval

Merek waist bag pria branded made in Indonesia yang pertama ini punya desain yang simple tapi bagus sekali. Visval waist bag ini punya pilihan warna yang juga keren abis untuk pria. Anda bisa membeli warna hitam dan juga warna hijau kehitaman atau olive. Untuk modelnya sendiri ada desain kulitnya juga pada bagian tertentu. Material utamanya adalah polyester. Untuk komapartemen utamanya juga menggunakan release buckle yang keren. Sehingga akan cocok untuk anak muda.

Waist Bag Orbit Gear MOD202X50

Satu lagi waist bag buatan Indonesia yang keren abis adalah dari merek orbit gear. Tipe waist bag orbit gear yang keren abis adalah tipe MOD202X50. Model dari tas ini sangat keren sekali dengan retsleting pada bagian depan dengan bahan yang berkualitas. Bahan utama tas ini juga sangat berkualitas yaitu dari bahan polyester dan juga clear firm lamination pada bagian belakangnya. Bisa dibilang bahannya kanvas yang mendominasi. Waist bag ini juga punya keunggulan bahan yang anti air. Waist bag ini akan cocok untuk anda yang akan menyimpan barang-barang berharga seperti smartphone, dompet dan juga passport.

Waist Bag Wellborn Company

Merek lokal untuk waist bag yang satu ini memberikan sentuhan yang berbeda dan layak untuk dibeli. Jika biasanya waist bag dibuat dari bahan kulit, polyester atau kanvas. Maka wellborn company menggunakan bahan yang berbeda dari merek lainnya. Bahan yang digunakan adalah bulu. Meskipun bukan bulu hewan asli, namun kualitasnya sangat baik. Model dari waist bag wellborn company ini juga sangat simple jadi sangat cocok untuk anda pria dewasa. Pilihan warna dari waist bag ini juga cukup simple. Warna-warna netral seperti abu tua, hitam dan warna netral lainnya.

Waist Bag Brendan

Rekomendasi waist bag buatan Indonesia yang satu ini juga patut untuk anda miliki karena memiliki kualitas yang sangat berkenal. Kualitas dari realease bucklenya juga sangat keren karena terbuat dari material yang keren yaitu logam. Kemudian pada bagian depan tas pinggang ini terdapat G-hook yang terbuat dari metal yang keren. Keunggulan lainnya dari waist bag Brendan ini juga bisa mencegah air masuk karena bahan dari tas ini bisa membuat air jadi tidak bisa masuk. Jika anda tertarik dengan waist bag Brendan ini, anda bisa membelinya dengan harga yang terjangkau yaitu Rp 280.000.

Berita Terkait


Perlu Tahu, Ini Penyakit Yang Sering Muncul di Toyota Harrier Bekas

Toyota Harrier merupakan salah satu mobil mewah yang populer di pasar otomotif. Namun, ketika membeli Toyota Harrier bekas, para calon...

Cara Merawat Sepatu Kulit Agar Tetap Awet

Sераtu аdаlаh atribut yang cukup реntіng untuk mеnunjаng penampilan. Terlebih bіlа Andа mesti bеrtеmu kolega bіѕnіѕ atau mеnghаdіrі асаrа formal,...

Panduan Memilih Model Baju Lengan Pendek Untuk Wanita

Mоdеl bаju menjadi salah ѕаtu hаl penting bаgі ѕеоrаng wаnіtа. Pаѕаlnуа, bаju mеnjаdі ѕаlаh satu реndukung реnаmріlаn. Untuk bаgіаn model...

Cara Memilih Baju Pesta Agar Tetap Tampil Cantik dan Menawan

Sеtіар wаnіtа tentu ѕеlаlu іngіn tampil саntіk dаn ѕеmрurnа dі bеrbаgаі асаrа tеrmаѕuk реѕtа. Pаdа ѕеbuаh pesta bіаѕаnуа para wаnіtа...

5 Brand Fashion Pria Terkenal yang Membuat Tampilan Semakin Berkelas

Penampilan dan cara berpakaian merupakan hal yang paling pertama dilihat saat kita bertemu dengan seseorang. Oleh sebab itu brand fashion...